Selasa, 17 Mei 2011

LOKASI FOOD ESTATE DELTA KAYAN

LOKASI YANG SUDAH DI BUKA


1. DR. TANJUNG BUKA 1 - 2 ( SP. 7 & SP. 8) = 4.000 ha  (fisik th 2007, 2008, 2009, 2011)


2. DR. TANJUNG BUKA 3 - 4                           = 3.300 ha (fisik th 2008 - 2011)

3. DR. TANJUNG BUKA 5 - 6                           = 3.300 ha (fisik th 2009 - 2011)

( Kegiatan fisik pada lokasi tsb diatas masih terus diperlukan sampai tahun 2015)




** LOKASI PENUNJANG YANG AKAN DIBUKA **



4.  DR. TANAH KUNING                                  = 3.000 ha (fisik th 2011)

5. DR. SAJAU SP 1                                             = 5.500 ha (fisik th 2012)

6. DR. SEPUNGGUR                                          = 3.300 ha (fisik th 2013)

7. DR. SALIM BATU                                          = 3.500 ha (fisik th 2013)

8. DR. TENGKAPAK                                         = 3.000 ha (fisik th 2013)

9. DR. TERAS NAWANG                                  = 3.000 ha (fisik th 2013)

<< Lokasi No. 4 - 9 ......... Masuk Dalam Renstra 2011 - 2014


TOTAL LOKASI POTENSIAL FOOD ESTATE DELTA KAYAN KAB BULUNGAN : 31.900 Ha

... sumber: Renstra irigasirawatiga/Bws kalimantan 3-kalimantan timur.

PETA-PETA FOOD ESTATE DELTA KAYAN



FOOD ESTATE DELTA KAYAN

PEMBANGUNAN  DAN  PENGEMBANGAN  FOOD ESTATE  KABUPATEN  MERUPAKAN  JALAN PANJANG  DALAM  MEWUJUDKAN  PERTANIAN SECARA  LUAS  DAN  KETAHANAN  PANGAN  SERTA KESEJAHTERAAN  MASYARAKAT

VISI
MENJADIKAN “DELTA KAYAN” FOOD ESTATE SEBAGAI PUSAT AGROINDUSTRI PEMASOK UTAMA PANGAN WILAYAH KALIMANTAN TIMUR

MISI
MISI PEMBANGUNAN DELTA KAYAN FOOD ESTATE :
1.Menyediakan pangan bagi daerah maupun nasional
2.Meningkatkan kesejahteraan petani
3.Menggerakkan perekonomian daerah.
 STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN PENGEMBANGAN DELTA KAYAN FOOD ESTATE
 
Disesuaikan dengan kapasitas produksi, potensi pasar, dan hambatan yang dihadapi
Food Estates untuk pengembangan wilayah dengan melibatkan petani lokal didukung oleh investor
Pembangunan kawasan berkelanjutan dari segi lingkungan, intensifikasi pertanian, dan pemasaran
Sektor strategis : industri pupuk, benih, dan produk hilir
 
Kawasan food estate menciptakan komoditas unggulan
dari keunggulan komparatif menjadi keunggulan kompetitif
 
 


Rabu, 30 Maret 2011

KEGIATAN TAHUN 2011

IRIGASI DAN RAWA III KALIMANTAN TIMUR

 KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA 
 Lanjutan Peningkatan Jaringan Tata Air Rawa
 DR. Petung  ( 4.500 Ha ) Kab. Penajam Paser Utara

 Lanjutan Peningkatan Jaringan Tata Air Rawa
 DR. Sebakung  ( 7.200 Ha ) kab. Penajam Paser Utara
 KABUPATEN  PASIR
 Rehabilitasi Jaringan Tata Air Rawa
 DR. Padang Pangrapat  ( 3.500 Ha ) Kab. Paser

 Rehabilitasi Jaringan Tata Air Rawa
 DR. Jone Rantau panjang  ( 4.000 Ha )
 KABUPATEN  KUTAI KARTANEGARA
 Peningkatan Tambak Rakyat 
 Desa Muara Jawa ( 250  Ha ) Kab. Kutai Kartanegara
 KABUPATEN  BERAU
 Lanjutan Peningkatan Jaringan Tata Air Rawa 
 DR. Sukan tengah Kab. Berau (3.000 Ha )
 Lanjutan Peningkatan Jaringan Tata Air Rawa 
 DR. Tanjung Perengat Kab. Berau (2.000 Ha )
 KABUPATEN BULUNGAN
 Lanjutan Peningkatan Jaringan Tata Air Rawa
 DR. Tanjung Buka 1 - 2  ( 3.300 Ha )  Kab. Bulungan

 Peningkatan Jaringan Tata Air Rawa
 DR. Tanjung Buka 3 - 4  ( 3.300 Ha ) Kab. Bulungan

 Pembangunan Jaringan Tata Air Rawa
 DR. Tanjung Buka 5 - 6  ( 3.300 Ha )b kab. Bulungan

 Peningkatan Tambak Rakyat 
 Desa Tanah Kuning  ( 1.000  Ha ) kab. Bulungan

 Peningkatan Tambak Rakyat 
 Desa Tanah Kuning  ( 1.000  Ha ) Kab. Bulungan